10/08/2017

Ini Fakta Apakah Minum Es saat Hamil Memang Berbahaya

Mengonsumsi cukup air minum sangat penting untuk menjaga kesehatan ibu hamil dan janin di dalam kandungan. Ibu hamil sebaiknya minum 8 hingga 12 gelas air setiap […]
10/08/2017

Ketahui Suhu Normal Bayi dan Cara Mengukur dengan Tepat

Sebenarnya demam bukan merupakan penyakit, melainkan gejala penyakit. Demam timbul ketika sistem imunitas bekerja melawan suatu penyakit dan ketika melawan infeksi seperti virus maupun bakteri. Meski […]
10/08/2017

Dokter Andrologi: Solusi Masalah Reproduksi Pria

Andrologi berkembang sebagai bagian dari dermatologi. Sebelumnya, seorang ahli dermatologi wajib memiliki pengalaman dalam mendiagnosis gangguan andrologi dan perawatannya. Kini spesialisasi andrologi yang umumnya dikenal menangani […]
10/08/2017

Terapkan Manajemen Laktasi Guna Memastikan Kelancaran Menyusui

Proses menyusui merupakan pengalaman yang istimewa bagi seorang ibu dengan bayi. Momen-momen ini dapat dijadikan sebagai media pengerat ikatan di antara keduanya. Selain itu, menyusui dapat […]
10/08/2017

Sakit Mata pada Bayi yang Baru Lahir Harus Diwaspadai

Sakit mata pada bayi yang baru lahir dikenal dengan neonatal conjunctivitis atau ophthalmia neonatorum. Umumnya, sakit mata jenis ini merupakan salah satu yang paling umum terjadi pada […]
10/08/2017

Apa Sih Konjungtivitis?? Penyebabnya??

Konjungtivitis adalah peradangan selaput yang meliputi bagian depan mata atau konjungtiva dan menyebabkan mata berwarna kemerahan. Konjungtivitis awalnya hanya menjangkiti satu mata, namun biasanya setelah beberapa […]
10/08/2017

Makanan Ibu Menyusui Agar Bayi Gemuk Hanyalah Mitos

Walau makanan ibu juga turut memengaruhi berat badan bayi, belum ada informasi spesifik tentang jenis-jenis makanan yang dapat dikonsumsi ibu menyusui agar si bayi gemuk. Para […]
10/08/2017

Waspadai Sesak Nafas Saat Hamil Muda dan Cara Mengatasinya

Banyak ibu hamil yang mengalami sesak nafas. Diperkirakan lebih dari setengah dari keseluruhan wanita hamil pernah mengalami hal tersebut. Risiko sesak nafas lebih besar pada ibu […]
10/08/2017
kaki bumil bengkak

Penyebab Kaki Bengkak dan Cara Mudah Mengatasinya

Hotline Puri Bunda: Click Here! Dalam ilmu medis, kaki bengkak biasanya disebabkan oleh edema atau adanya penumpukan cairan pada tubuh, tepatnya di kaki. Pembengkakan pada kaki […]
10/08/2017

Tanda-tanda bayi Susah BAB yang Harus Diketahui

Bunda tentu saja tidak boleh menganggap enteng masalah ini karena bisa berakibat buruk bagi perkembangannya secara keseluruhan. Bagi para orang tua, mari kita telaah bersama-sama bagaimana […]
10/08/2017

Kenapa Nafas Bayi Baru Lahir Berbunyi? ini jawabannya…

Nafas berbunyi pada bayi yang baru lahir juga bisa disebabkan oleh adanya lendir di saluran dalam hidung. Tubuh bayi belum memiliki mekanisme alami untuk menyingkirkan lendir […]
10/08/2017

Manfaat Vitamin K untuk Bayi Baru Lahir

Vitamin K bisa kita peroleh dari bakteri dalam usus dan makanan yang kita konsumsi seperti daging, stroberi, telur, kacang-kacangan, kedelai, brokoli, asparagus, bayam, produk olahan susu, […]
10/08/2017

ASI Tidak Keluar, Tidak Perlu Cemas

Tubuh ibu akan memproduksi ASI secara otomatis sebagai respons terhadap hormon dalam aliran darah. Selama masa kehamilan, kadar hormon proklatin akan memberitahu tubuh untuk meningkatkan produksi […]
10/08/2017

Bumil Kebanyakan Mengonsumsi Pemanis Buatan, Bayi Bisa Obesitas

Ketika berupaya menjaga berat badan tetap ideal, salah satu cara yang kita tempuh adalah dengan lebih memilih pemanis buatan karena tidak memiliki kalori jika dibandingkan dengan […]
10/08/2017

Perut Terasa Sakit saat Hamil. Berbahayakah?

Sakit perut yang dikategorikan normal biasanya disebabkan oleh efek dari perubahan tubuh saat hamil. Bunda mungkin bisa merasakan sakit perut yang tajam (kram) seiring dengan membesarnya […]
10/08/2017

Setidaknya Ada 7 Fungsi Air Ketuban bagi Janin

Beberapa hari setelah terjadi pembuahan, maka kantung ketuban mulai terbentuk dan terisi cairan. Awalnya, air ketuban dipenuhi oleh air, namun setelah sekitar usia kehamilan 10 minggu, […]
10/08/2017

ASI Perah: Menggunakan Tangan VS Pompa Manual Dan Pompa Elektrik

Menunda-nunda untuk memerah ASI nantinya akan mengurangi produksi susu. Hal ini karena payudara yang terlalu penuh dengan susu akibat tidak diperah akan mengirimkan sinyal kepada tubuh […]
10/08/2017

Bunda, Inilah Tanda-tanda Bayimu Alergi Susu Sapi

Alergi susu sapi merupakan salah satu jenis alergi makanan yang paling banyak menimpa bayi. Alergi ini biasa disamakan dengan intoleransi laktosa, padahal keduanya merupakan kondisi yang […]
10/08/2017

Ada beberapa hal yang menyebabkan kekhawatiran Ibu hamil trimester ketiga

Berbagai pertanyaan dalam benak Bunda tentang kesehatan dan kesejahteraan Sang Buah Hati bisa semakin menambah kegundahan bahkan berujung stres. Padahal, dengan mengetahui penjelasan dari setiap kegelisahan […]
10/08/2017

Mempertimbangkan Manfaat Pijat Oksitosin pada Masa Menyusui

Pijat oksitosin yang diketahui masyarakat adalah teknik pijatan pada punggung ibu menyusui yang dimaksudkan untuk meningkatkan pengeluaran hormon oksitosin. Pijatan ini umumnya dilakukan oleh suami pada […]